SAATNYA PENERAPAN SANITASI DAN HIGIENE PRODUK OLAHAN IKAN UNTUK MENJAMIN KEAMANAN PANGAN

SAATNYA PENERAPAN SANITASI DAN HIGIENE PRODUK OLAHAN IKAN UNTUK MENJAMIN KEAMANAN PANGAN ↳ Unit Pengolahan Ikan yang ada di Kecamatan Juwana masih menggunakan pengolahan secara tradisional dan konvensional. Jenis produk Unit Pengolahan Ikan yang ada antara lain pengasapan, pemindangan, presto bandeng atau diversifikasi berbahan bandeng, kerupuk ikan serta produk fermentasi seperti kecap ikan, peda, terasi, dan sejenisnya. Pengolahan ikan tradisional adalah pengolahan ikan yang dilakukan secara sederhana, dan umumnya diusahakan pada Unit Pengolahan Ikan (UPI) skala rumah tangga atau termasuk dalam kategori Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Ciri khas pengolahan ikan tradisional yaitu jenis dan mutu bahan baku serta bahan pembantu sangat bervariasi, kondisi lingkungan pengolahan sulit dikontrol, cara pengolahan berbeda menurut tempat, individu dan keadaan, perlakuan tidak terukur dan kadang tidak rasional, serta banyak tergantung pada faktor alam....